
Cacing cumi itu memiliki sepuluh tentakel yang panjang, menyeruak dari kepalanya. Selain itu, ia juga memiliki enam organ yang disebut nuchal. Organ ini memungkinkannya untuk mengecap rasa dan membaui sesuatu di dalam air.
Makhluk misterius itu ditemukan oleh tiga ahli biologi laut yang dipimpin oleh Karen Osborn dari Scripps Institution of Oceanography in California. Mereka menemukan spesies baru ini setelah melakukan eksplorasi di Laut Sulawesi pada kedalaman 2,8 km menggunakan kapal penjelajah yang dikendalikan dari jarak jauh.
"Saya sangat gembira. Hewan ini sangat menggoda sebab sangat berbeda dengan ciri-ciri hewan yang telah dideskripsikan sebelumnya. Hewan ini punya bagian kepala yang fantastis," ungkap Osborn.
Cacing cumi yang ditemukan oleh ilmuwan tersebut hidup pada kedalaman 100-200 meter di atas dasar laut. Rentang kedalaman itu diketahui merupakan wilayah yang kaya akan spesies yang belum teridentifikasi.
"Ketika saya mengeksplorasi wilayah tersebut, saya memperkirakan ada lebih dari setengah jumlah hewan yang kita lihat merupakan spesies yang belum teridentifikasi," lanjut Osborn.
Cacing cumi yang baru ditemukan itu diberi nama ilmiah Teuthidodrilus samae. Spesies tersebut dikatakan bukan merupakan predator. Mereka memakan campuran tumbuhan dan hewan mikro laut yang tenggelam di kedalaman.
Laut Sulawesi tempat spesies ini ditemukan merupakan wilayah yang terisolasi dari perairan di sekitarnya. Selain itu, kawasan tersebut termasuk dalam kawasan konservasi yang memiliki beranekaragam bentuk kehidupan dan sejarah geologi yang unik.
Cacing cumi yang ditemukan di wilayah tersebut bukan hanya merupakan spesies baru. Sifat-sifat cacing cumi tersebut sangat berbeda dari bentuk kehidupan yang lain sehingga tak hanya membutuhkan nama spesies baru, tetapi juga genus baru, tingkatan taksonomi di atas spesies. Hasil penelitian ini dipublikasikan di jurnal Biology Letters baru-baru ini.
Sumber :
sains.kompas.com
Artikel Terkait:
Ilmu Pengetahuan
- 5 Kekuatan Super Hero Yang Telah Diwujudkan Melalui Tehnologi
- Hal Kecil yang Menarik dari Para Presiden RI
- Antonio Meucci si Penemu Asli Telepon
- Berbagai Macam Cara Nyontek
- Matahari Terbit Dua Hari Lebih Cepat Dari Biasanya di Greenland
- 20 Fakta Gila Tubuh Manusia
- Peneliti Temukan Ramuan Pembuat Nanopartikel Emas Dari Bahan Kayu Manis
- 4 Pujian Sebagai Cara Sederhana Mencintai Wanita
- Bukti Wanita Susah Ditebak
- 10 Fakta Terselubung Tentang Ciuman
- Otak Manusia Mengecil, Apakah Kita Makin Bodoh?
- ‘Cacat pria’ yang membuat wanita tergila-gila
- Takitk-taktik Perang Paling Unik dan Gila
- Sejarah asal mula Kamasutra
- Cara Melihat Kecocokan Pasangan Dari Urutan Lahir
- 10 Penemuan Mahkluk Aneh yang Ditemukan Dr.Takhesi Yamada
- Hipotesa Mahasiswa Misterius yang Berhasil Mematahkan Jawaban Professor
- 11 Bangunan Bersejarah Di Indonesia
- Ditemukan Reruntuhan Kota Troy yang Pernah Dianggap Sebagai Mitos Belaka
- Kisah Peradaban Kuno Kuhikugu di Amazon
- Misteri "Angka Tuhan"
- 10 Penyebab Gigi Kuning yang Tidak Kita Sadari
- Sejarah Pertempuran Kuno Thermopylae (Sparta vs Persia)
- 6 Fakta tentang Puting Payudara
- Rahasia Wanita Yang Tidak Boleh Dibaca Wanita
unik
- 10 Pahatan Luar Biasa di Gunung Batu
- Top 10 ilusi yang pernah dibuat
- Aquarium Terkecil di Dunia yang Benar-Benar Berfungsi
- 10 Design Baru Bra Paling Unik di Jepang
- Bentuk-bentuk awan yang menakutkan
- Misteri Danau Berwarna Biru Neon di Australia
- 10 Daerah Batas Negara Yang Paling Unik dan Aneh
- 10 Bangunan Terluas di Dunia
- 11 Meja yang Unik
- 10 Museum Yang Paling Menakutkan di Dunia
- Inilah yang Menyebabkan Hujan Memiliki Aroma Khas
- 6 Stadion Teraneh di Dunia
- Miniatur Motor Dari Korek Gas Bekas
- 10 Orang yang Hidup dari Hal yang Mustahil
- Foto Raksasa Yang Pernah Ada di Dunia
- Pohon Baobab, Pohon Besar Yang Kelihatan Terbalik
- Sayuran dan buah terbesar yang pernah tumbuh
- Fakta Unik Angka Dalam Bahasa Indonesia
- Wow, Sapi Dengan Warna Bulu Seperti Panda Di Jual Rp 270 Juta
- Jembatan Terpanjang di Dunia Hubungkan 3 Kota Sekaligus
- 5 Jembatan Paling Menakutkan Di Dunia
- Kuburan-kuburan paling aneh sedunia
- 10 Konsep Gedung Mutakhir Di Masa Depan
- Rumah Keren Yang Memiliki Dinding Bergerak
- Udumbara, Bunga Yang Mekar 3000 Tahun Sekali
No comments:
Post a Comment